Selain informasi dari biodata dan foto artis serta tokoh terkemuka ;lengkap dengan foto serta agama. Blog ini juga mencoba menggali kegiatan - kegiatan keseharian artis, tokoh, aktor yang di maksud baik itu hobi biasa ataupun hobi luar biasa. Simak salah satu dari BIODATA JOKOWI.PRESIDEN RI 2014/2019.
JOKO WIDODO ( jokowi )
Joko widodo alias jokowi,pastilah banyak orang mengenalnya,dengan tampilan yang sangat sederhana suka blusukan selalu pakai baju kemeja putih kadang sekali-kali pakai baju kotak-kotak ini yang mana pada pemilu 2014 ini ikut berpartisipasi dengan di usung oleh partai berlambang banteng dengan moncong putih yakni partai demokrasi indonesia perjuangan ( PDIP) ini,ikut mencalonkan menjadi salah satu kandidat presiden indonesia periode 2014 / 2019dengan di dampingi oleh mantan wakil presiden indonesia yakni mohammad yusuf kalla.
Berikut ini merupakan sepenggal dari biodata beliau:
Nama Lengkap: Ir. Joko Widodo
Nama Populer: Jokowi
tgl lahir /tempat: 21 Juni 1961, Surakarta (Solo), Jawa Tengah, Indonesia
Agama: Islam
Hobi: Penikmat musik rock beraliran Cerdas
Riwayat Pendidikan:
SDN 111 Tirtoyoso Solo
SMPN 1 Solo
MAN 6 Solo
Fakultas Kehutanan UGM Yogyakarta lulusan 1985
S1 Universitas Gadjah Mada.
prestasi joko widodo semasa menjabat sebagai walikota surakarta /solo.
- Kota dengan Tata Ruang Terbaik ke-2 di Indonesia Piala dan Piagam Citra Bhakti Abdi Negara dari Presiden Republik Indonesia (2009), untuk kinerja kota dalam penyediaan sarana Pelayanan Publik, Kebijakan Deregulasi, Penegakan Disiplin dan Pengembangan Manajemen Pelayanan.
- Piala Citra Bidang Pelayanan Prima Tingkat Nasional oleh Menteri Negara Pendayagunaan Aparatur Negara Republik Indonesia (2009).
- Penghargaan dari Departemen Keuangan berupa dana hibah sebesar 19,2 miliar untuk pelaksanaan pengelolaan keuangan yang baik (2009).
- Penghargaan Unicef untuk Program Perlindungan Anak (2006).
- Indonesia Tourism Award 2009 dalam Kategori Indonesia Best Destination dari Departemen Kebudayaan dan Pariwisata RI bekerjasama dengan majalah SWA.
- Penghargaan Kota Solo sebagai inkubator bisnis dan teknologi (2010) dari Asosiasi Inkubator Bisnis Indonesia (AIBI).
- Grand Award Layanan Publik Bidang Pendidikan (2009).
- 5 kali Anugerah Wahana Tata Nugraha (2006-2011).
- Penghargaan Tata Tertib Lalu Lintas dan Angkutan Umum.
- Penghargaan Manggala Karya Bhakti Husada Arutala dari DepKes (2009).
- Kota Terfavorit Wisatawan 2010 dalam Indonesia Tourism Award 2010 yang diselenggarakan Kementerian Kebudayaan dan Pariwisata.
- Pemerintah Kota Solo meraih penghargaan kota/kabupaten pengembang UMKM terbaik versi Universitas Negeri Sebelas Maret alias UNS SME’s Awards 2012.
- Penghargaan dari Presiden RI, Susilo Bambang Yudhoyono sebagai salah satu kota terbaik penyelenggara program pengembangan mewujudkan Kota Layak Anak (KLA) 2011.
- Penghargaan Langit Biru 2011 dari Kementerian Lingkungan Hidup untuk kategori Kota dengan kualitas udara terbersih.
- Penghargaan dari Presiden Susilo Bambang Yudoyono dalam bidang Pelopor Inovasi Pelayanan Prima (2010).
Tidak Lupa juga blog ini mencoba menggali dan mencari tahu siapa pasangan yang lagi deket atau hangat - hangatnya yang di gosipkan dengan artis, aktor, grupband, tersebut. BIODATA JOKOWI.PRESIDEN RI 2014/2019.